-->

LINTAS ONE

MEDIA ONLINE - WWW.LINTASONE.COM - FAKTA BERTANGGUNG JAWAB DAN PROFESIONAL - IKUTI TERUS BERITA TERBARUNYA

Personel Pospam Lakukan Patroli di Jembatan

Lumajang, www.lintasone.com -Personil Pos Pengamanan Lebaran Kamarkajang melaksanakan patroli untuk antisipasi aksi Kriminalitas di Jembatan Besuk Kobokan, Desa Sumberwuluh, Kecamatan Candipuro, Kabupaten Lumajang, Jumat (28/4/2023) siang.

Patroli dilakukan di seputaran jembatan Besuk Kobokan sekitar pukul 10.00 WIB untuk antisipasi 3C, premanisme, dan aksi balap liar.

Kapospam AKP Sajito mengatakan, patroli malam guna memberikan keamanan dan kenyamanan bagi masyarakat saat melintasi jembatan Gladak Besuk Kobokan
"Kita melakukan patroli di jam yang rawan, agar tidak terjadi aksi kejahatan. Dari hasil patroli ini, anggota tidak ada menemukan adanya pelaku kejahatan yang mengganggu Kamtibmas,” ujarnya.

Reporter : Atman.

0 Response to "Personel Pospam Lakukan Patroli di Jembatan"

Posting Komentar

DPRD Kabupaten Pasuruan Mengucapkan Selamat Memperingati HUT RI Ke -78

Pemda Kabupaten Pasuruan Himbau Larangan Peredaran Rokok Ilegal

Ketua Beserta Anggota DPRD Kabupaten Pasuruan Mengucapkan Selamat Tahun Baru Islam 1445H/2023

Iklan Tengah Artikel 1

Iklan Tengah Artikel 2

Iklan Bawah Artikel